Pages

حي على الفلاح

حي على الفلاح
Menang bukan berarti tidak pernah kalah, tetapi menang berarti tidak pernah menyerah

Farmasetika dan Teknologi Farmasi

Secara garis besar, ilmu farmasi dibagi menjadi 4 bidang :
1. Farmakologi dan Toksikologi
2. Farmasetika dan Teknologi Farmasi
3. Kimia Farmasi
4. Biologi Farmasi

Nah, pada tulisan kali ini saya akan membahas tentang Farmasetika dan Teknologi Farmasi. Berikut adalah mata kuliah S-1 yang termasuk ke dalam bidang ilmu ini :
1. Farmasetika Dasar
2. Farmasi Fisika
3. Biofarmasetika
4. Teknologi Sediaan Padat
5. Teknologi Sediaan Semisolid dan Liquid
6. Teknologi Sediaan Steril dan Aseptik Dispensing
7. Teknologi Sediaan Farmasi Mikropartikel
8. Teknologi Sediaan Nutrasetika
9. Teknologi Kosmetika
10. Eksipien dalam Sediaan Farmasi
11. Sistem Penghantaran Obat
12. Stabilitas Obat

Jika teman-teman ingin memperdalam ilmu di bidang ini, saya memiliki cukup banyak ebook lengkap yaitu :
Teknologi Sediaan Farmasi (Solid, Semisolid, dan Liquid)
1. Pharmaceutical Dosage Forms Tablets Vol. 1, 3rd Ed
2. Pharmaceutical Dosage Forms Tablets Vol.2, 2nd Ed
3. Pharmaceutical Dosage Forms Tablets Vol.3
4. Ansel’s Pharmaceutical Dosage Forms and Drug Delivery Systems
5. Pharmaceutics The Science of Dosage Form Design 2nd Ed
6. Remington : The Science and Practice of Pharmacy Vol. 1, 20th Ed
7. Remington : The Science and Practice of Pharmacy Vol. 2, 20th Ed
8. Pharmaceutical Preformulation and Formulation
9. Formulations of Semisolid Drugs
10. Semisolid Formulation Development

Mikropartikel dan Nanoteknologi
11. Handbook of Pharmaceutical Granulation Technology
12. Microencapsulation : Methods and Industrial Application
13. Nanoparticle : Technology for Drug Delivery

Nutrasetika
14. Nutraceuticals 2nd Ed

Sistem Penghantaran Obat
15. Design of Controlled Release Drug Delivery Systems
16. Drug Delivery and Targeting for Pharmacist and Pharmaceutical Scientists
17. Drug Delivery Systems 2nd Ed
18. Handbook of Pharmaceutical Controlled Release Technology
19. Polymer in Drug Delivery Systems

Eksipien dalam Sediaan Farmasi
20. Handbook of Pharmaceutical Excipients 6th Ed
21. Excipent Development for Pharmaceutical Biotechnology and Drug Delivery Systems
22. Biopolymer Mucoadhesive Book

Stabilitas Obat
23. Handbook of Stability Testing in Pharmaceutical Development
24. Stability of Drugs and Dosage Forms
25. Photostability of Drugs and Drug Formulations

Kemasan Sediaan Farmasi
26. Pharmaceutical Packaging Handbook

Teknologi Kosmetika
27. Salvador Chrisvert : Analysis of Cosmetic Producs
28. New Cosmetic Science
29. Handbook of Cosmetic Science and Technology
Dan masih banyak lagi yang belum sempat saya ketik satu per satu judulnya. Untuk sementara, silahkan menghubungi saya via email atau facebook jika ingin memiliki ebook farmasi lengkap di atas.

Tidak ada komentar :

Posting Komentar